Indonesian WeChat Bloggers
Beberapa waktu yang lalu, seorang teman saya di Social Media Strategist Club memberi info sebuah kontes blog dengan tema menulis tentang sebuah aplikasi mobile chat berlabel 'WeChat'. Ya seperti biasa itu grup memang tempat bertukar info, sharing ilmu, sampai promosi masing-masing project yang kami handle. :P .
Kalau nulis tentang WeChat sih saya udah pernah jauh sebelum tau ada kontes blog itu. (Teman-teman bisa baca tulisan saya di sini ) , demi teman saya ini saya menulis ulang di platform user generated content tempat ia bekerja :)
Setelahnya sih saya nggak pernah tahu itu sudah diumumkan atau belum , siapa pemenangnya? Hehehe. Sampai di akhir pekan lalu saya menerima email yang berupa dinner invitation dengan tim WeChat (Thanks Angel sending me the invitation) . Wohohoo.. sebuah kehormatan untuk saya bisa diundang dan terbayang deh pasti ini bukan hanya acara makan malam dan bercerita ini itu.. tapi lebih tepatnya seperti focus discussion group yang nggak formal gitu.
Jadilah kemarin malam saya meluncur ke mal di bilangan Thamrin, Plaza Indonesia. Di email dikatakan kita akan bertemu di Zenbu resto lantai 5. Karena saya baru bisa keluar kantor selepas jam 6, berjuanglah saya ditengah gerimis menuju Plaza Indonesia. Transportasi paling bijak yang saya pilih untuk menempuh jarak dekat dengan waktu cepat adalah Ojek! Jadi saya bisa dadah -dadah sama mobil yang stuck macet di jalan.
Well, singkat cerita saya berhasil menemukan si Zenbu resto. Dan menemukan dua meja yang sudah penuh dengan teman-teman blogger.
Saat saya datang, saya langsung disambut Satria dan kemudian saya duduk di meja sebelah. Saya duduk tepat disamping Zoe. Saya pikir tadinya Zoe WNI, ternyata bukan. Hahaha. So, Zoe ini menjabat sebagai Senior Business Dev Manager di Tencent - ya perusahaan yang mengcreate WeChat. Kantornya di Cina sana. Dan dia sudah di Jakarta sejak April demi nyiapain si aplikasi WeChat ini masuk ke Indonesia. Saat baru duduk, saya langsung ditodong untuk add dia di list contact WeChat saya. Well, bisa dibilang she's my first friend on WeChat list contact! :D
Oya, Resto Zenbu ini cihuy. Menunya sih dominasi oleh menu makanan Jepang ya. But i love Sushi! Jadi saya order sushi dan Ocha. Sambil menikmati santap malam, saya juga menyapa teman-teman blogger yang ada di depan saya. Ada Mbak Mira, Ina, lalu Zul dan disebelah Zoe ada mas Fayas. Finally saya kopdar dengan mas Fayas setelah sekian lama hanya saling berteman dan bertukar cerita via timeline. This is great gathering huh?
Masih dalam kehangatan perkenalan, Zoe terus membimbing saya gimana sih menggunakan WeChat. Untuk adding contact ternyata ada banyak cara. Mulai dari ambil dari kontak di phoonebook hp kita, atau scan QR code, atau shake our smartphone, so WeChat mention siapa ajah yang ada di sekitar kita.
Nggak lama, Zoe mengenalkan saya ke Dennis. Dan saat saya mendengar dia berbicara dalam bahasa Inggris, ah saya ketipu lagi. Saya pikir Dennis WNI.. ternyata bukan. :)) Jadi saya berada di antara Zoe dan Dennis. Dennis adalah Vice General Manager International Business. Jadi jangan heran kalau dia menunjukkan di WeChat Moments-nya semua foto saat launching di berbagai belahan dunia.. sampai South Africa!
Dennis menanyakan testimoni saya terhadap WeChat. Dengan jujur saya bilang WeChat ini lebih ringan dibandingkan aplikasi chat yang dimiliki Samsung (yang ada di hp saya secara otomatis). Kemudian diskusi berkembang tentang perangkat yang dapat digunakan oleh WeChat. Ternyata WeChat ini belum tersedia untuk pengguna Blackberry. Dia mengatakan, mungkin karena di Indonesia masih didominasi pengguna BB oleh karena itu pengguna WeChat masih belum banyak. Setuju? Hahaha... Tapi saya pikir BB akan segera punah tergeser Android.
Zoe dan Dennis pun bercerita bahwa akan segera melangsungkan launching di Indonesia. Dan mereka sedang menimbang-nimbang siapa sih selebriti Indonesia yang kira-kira cocok jadi ambassador WeChat. Mau tahu? Rahasia... hehehe.. Ntar kalau launching kita akan tahu pilihan mereka.
Obrolan rasanya terasa singkat ya bila bertemu orang baru dan membahas hal yang menyenangkan. Eh tapi sempat lho momen dimana semua sibuk melihat smartphonenya. Dan suasana hening. U know what, ternyata kami bercakap-cakap justru lewat WeChat group..haha.. Lucu ya? nggak lama Dennis menggelar mini games, berhadiah earphone. Ya kita mencoba shaking our mobile dan siapa yang berada di list Dennis pertama kali. Its fun!
Malam gathering ini diakhir dengan sesi foto tentunya... :D Meski sedari tadi kita sudah sempat berfoto, terutama Mas Fayas dan Dzul yang asyik jeprat jepretin makanan yang terlihat cantik banget cara menghidangkannya. Oya saat saya moto dan memasukkan foto tersebut ke WeChat Moment, serunya lagi kita bisa langsung ngedit itu foto lho. Pilihan tone apa yang mau kita pake tersedia di situ. Saya sih suka make efek Lomo. :)
Terimakasih untuk tim WeChat.. kami tunggu launchingnya. Dan keep contact on WeChat group! Buat teman-teman yang baca ini, gak ada salahnya lho nyobain chat apps ini. Dijamin ketagihan! Tinggal search di Google Play (Kalau pengguna Android) atau di link ini deh Kalau udah instal coba add saya id saya : galoeh11. See u on WeChat!
Kalau nulis tentang WeChat sih saya udah pernah jauh sebelum tau ada kontes blog itu. (Teman-teman bisa baca tulisan saya di sini ) , demi teman saya ini saya menulis ulang di platform user generated content tempat ia bekerja :)
Setelahnya sih saya nggak pernah tahu itu sudah diumumkan atau belum , siapa pemenangnya? Hehehe. Sampai di akhir pekan lalu saya menerima email yang berupa dinner invitation dengan tim WeChat (Thanks Angel sending me the invitation) . Wohohoo.. sebuah kehormatan untuk saya bisa diundang dan terbayang deh pasti ini bukan hanya acara makan malam dan bercerita ini itu.. tapi lebih tepatnya seperti focus discussion group yang nggak formal gitu.
Jadilah kemarin malam saya meluncur ke mal di bilangan Thamrin, Plaza Indonesia. Di email dikatakan kita akan bertemu di Zenbu resto lantai 5. Karena saya baru bisa keluar kantor selepas jam 6, berjuanglah saya ditengah gerimis menuju Plaza Indonesia. Transportasi paling bijak yang saya pilih untuk menempuh jarak dekat dengan waktu cepat adalah Ojek! Jadi saya bisa dadah -dadah sama mobil yang stuck macet di jalan.
Source: Plaza Indonesia.com |
Saat saya datang, saya langsung disambut Satria dan kemudian saya duduk di meja sebelah. Saya duduk tepat disamping Zoe. Saya pikir tadinya Zoe WNI, ternyata bukan. Hahaha. So, Zoe ini menjabat sebagai Senior Business Dev Manager di Tencent - ya perusahaan yang mengcreate WeChat. Kantornya di Cina sana. Dan dia sudah di Jakarta sejak April demi nyiapain si aplikasi WeChat ini masuk ke Indonesia. Saat baru duduk, saya langsung ditodong untuk add dia di list contact WeChat saya. Well, bisa dibilang she's my first friend on WeChat list contact! :D
Oya, Resto Zenbu ini cihuy. Menunya sih dominasi oleh menu makanan Jepang ya. But i love Sushi! Jadi saya order sushi dan Ocha. Sambil menikmati santap malam, saya juga menyapa teman-teman blogger yang ada di depan saya. Ada Mbak Mira, Ina, lalu Zul dan disebelah Zoe ada mas Fayas. Finally saya kopdar dengan mas Fayas setelah sekian lama hanya saling berteman dan bertukar cerita via timeline. This is great gathering huh?
Masih dalam kehangatan perkenalan, Zoe terus membimbing saya gimana sih menggunakan WeChat. Untuk adding contact ternyata ada banyak cara. Mulai dari ambil dari kontak di phoonebook hp kita, atau scan QR code, atau shake our smartphone, so WeChat mention siapa ajah yang ada di sekitar kita.
Nggak lama, Zoe mengenalkan saya ke Dennis. Dan saat saya mendengar dia berbicara dalam bahasa Inggris, ah saya ketipu lagi. Saya pikir Dennis WNI.. ternyata bukan. :)) Jadi saya berada di antara Zoe dan Dennis. Dennis adalah Vice General Manager International Business. Jadi jangan heran kalau dia menunjukkan di WeChat Moments-nya semua foto saat launching di berbagai belahan dunia.. sampai South Africa!
Dennis menanyakan testimoni saya terhadap WeChat. Dengan jujur saya bilang WeChat ini lebih ringan dibandingkan aplikasi chat yang dimiliki Samsung (yang ada di hp saya secara otomatis). Kemudian diskusi berkembang tentang perangkat yang dapat digunakan oleh WeChat. Ternyata WeChat ini belum tersedia untuk pengguna Blackberry. Dia mengatakan, mungkin karena di Indonesia masih didominasi pengguna BB oleh karena itu pengguna WeChat masih belum banyak. Setuju? Hahaha... Tapi saya pikir BB akan segera punah tergeser Android.
Zoe dan Dennis pun bercerita bahwa akan segera melangsungkan launching di Indonesia. Dan mereka sedang menimbang-nimbang siapa sih selebriti Indonesia yang kira-kira cocok jadi ambassador WeChat. Mau tahu? Rahasia... hehehe.. Ntar kalau launching kita akan tahu pilihan mereka.
Obrolan rasanya terasa singkat ya bila bertemu orang baru dan membahas hal yang menyenangkan. Eh tapi sempat lho momen dimana semua sibuk melihat smartphonenya. Dan suasana hening. U know what, ternyata kami bercakap-cakap justru lewat WeChat group..haha.. Lucu ya? nggak lama Dennis menggelar mini games, berhadiah earphone. Ya kita mencoba shaking our mobile dan siapa yang berada di list Dennis pertama kali. Its fun!
Malam gathering ini diakhir dengan sesi foto tentunya... :D Meski sedari tadi kita sudah sempat berfoto, terutama Mas Fayas dan Dzul yang asyik jeprat jepretin makanan yang terlihat cantik banget cara menghidangkannya. Oya saat saya moto dan memasukkan foto tersebut ke WeChat Moment, serunya lagi kita bisa langsung ngedit itu foto lho. Pilihan tone apa yang mau kita pake tersedia di situ. Saya sih suka make efek Lomo. :)
Terimakasih untuk tim WeChat.. kami tunggu launchingnya. Dan keep contact on WeChat group! Buat teman-teman yang baca ini, gak ada salahnya lho nyobain chat apps ini. Dijamin ketagihan! Tinggal search di Google Play (Kalau pengguna Android) atau di link ini deh Kalau udah instal coba add saya id saya : galoeh11. See u on WeChat!
Yipy.. Serunya bisa kopdar bareng :D
ReplyDeleteu have to practise eat sushiiii mas :))
Deletesuer ane mupeng berat..knp baru tau skrg... *nyesel gak ikutan* hehehe
ReplyDeletemupengnya boleh diterusin di wechat apps
Deletekeren kapan launcing? mudah mudahan saya diundang + transpot jogya jakarta
ReplyDeletehehehe
Semoga ... :D
DeleteLapor bang, ID WeChat not exist. Search DimasRinaldi aja ya :)
ReplyDeleteSiang WeChater, Add me yach ID = hada1987
ReplyDelete